Effervescent Granule Formulation Of Alpocate Seed Extract (Persea Americana Mill.) With Acid-Basic Concentration Variation

Authors

  • Yulian Wahyu Permadi Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan
  • St. Rahmatullah Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan
  • Lia Dwi Prafitri Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan
  • Rosma Syifa Azmi Putri Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan

Keywords:

Persea americana Mill., Tablet effervescent, Asam tartrat, Natrium bikarbonat

Abstract

Biji alpukat merupakan salah satu hasil produk pertanian yang belum dimanfaatkan dengan maksimal yang akhirnya hanya membuat permasalahan limbah. Padahal menurut penelitian, biji alpukat memiliki senyawa aktif yang terkandung didalamnya yaitu flavonoid, tanin, saponin, alkaloid, dan fenol. Hal ini dirasa pemanfaatan biji alpukat (Persea americana Mill.) perlu dikembangkan sebagai pengobatan tradisional dan pengembangan sediaan farmasi salah satunya adalah granul effervescent. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan variasi konsentrasi sumber asam-basa terhadap mutu fisik granul effervescent. Metode yang digunakan yaitu metode granulasi kering. Tiga variasi formula masing-masing dengan konsentrasi asam-basa 55%, 60%, 70%. Evaluasi mutu fisik granul meliputi uji kompresibilitas, uji sifat alir dan uji sudut istirahat. Hasilnya bahwa ekstrak biji alpukat (Persea americana Mill.) dapat diformulasikan dalam sediaan granul effervescent dengan variasi konsentrasi asam-basa. Konsentrasi asam-basa yang memenuhi sifat fisik paling baik pada formula 1 dengan konsentrasi asam basa 55% (28,42% asam tartrat, 26,58% natrium bikarbonat). Ekstrak biji alpukat (Persea americana Mill.) dapat diformulasikan dalam sediaan tablet effervescent dengan variasi konsentrasi asam-basa. Perbedaan konsentrasi asam-basa pada tablet effervescent yang dihasilkan mempengaruhi kekerasan tablet, waktu larut, dan kerapuhan tablet.

References

[1] Allen, L.V., Popovich, N.G., Ansel, H.C., (2014). Ansel’s Pharmaceutical Dosage Forms and Drug Delivery System 10th edition, LippincotWilliam dan Wilkins, Baltimore. pp. 203-206,250-253.
[2] Anonim. (2014).Farmakope Indonesia Edisi V .Jakarta :Kementrian Kesehatan Republik Indonesia. 2014.
[3] Arukwe, U., Amadi, B.A., Duru, M.K.C., Agomuo, E.N., Adindu, E. A., Odika, P.C., dkk.(2012). Chemical Composition of Persea Americana Leaf, Fruitand Seed.IJRRAS 11 (2):4-7.
[4] Anonim, 2016, The United States Pharmacopeia 39-The National Formulary 34.
[5] Apsari, P.A., Dewi N.E.S., Aris P.K., Oktavia I. (2018). Formulasi Tablet Effervescent Ekstrak Biji Melinjo (Gnetum gnemon L.) Menggunakan PEG 6000 Sebagai Lubrikan dan Asam Sitrat-Asam tartrat Sebagai Sumber Asam. Jurnal Ilmu-Ilmu MIPA. doi:10.20885/ Eksakta. Vol18.iss1.art4.
[6] Asiani, T.R., T. N. S. Sulaeman., D. W. Kurniawan., (2012). Formulasi Tablet Efervesen dari Ekstrak Kelopak Bunga Rosella (Hibiscus sabdariffa L.) Jurnal Pembangunan Pedesaan.Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta.
[7] Aslani, A. Dan Daliri, A., (2016). Design, Formulation and Evaluation of Its Physiochemical Properties Of Acetaminophen, Ibuprofen and Caffeine as Effervescen Tablet, Journal of Reports in Pharmaceutical Science, 5,122-134.
[8] Aslani, A. Dan Jahangiri, H. (2013). Formulation, Characterization and Physicochemical Evaluation of Ranitidine effervescent Tablets, Advanced Pharmaceutical Bulletin, 3(2): 315:322.
[9] Banu, K. S dan Chathrine, L (2015). General Tecniques Involved in Phytochemical Analysis. Internasional Journal of Advanced Research in Chemical Science.Vol 2 (5).
[10] Bawa, P. A., Bogoriani, N.W., Diantariani, N.P., Utari S.N.L. (2014) Ekstraksi Zat Warna Alam dari Bonggol Tanaman Pisang (Musa paradiasciaca L.) Dengan Metode Maserasi, Refluks, dan Sokletasi. Jurnal Kimia Universitas Udayana. 8, 1, 113-119
[11] Bejugam, N. K., Mutyam, S.K dan Shankar, G.N., (2015), Tablets Formulation of an Active Pharmaceutical ingredients with a Sticking and Filming Problem: Direct Compression and Dry Granulation Evaluations, Drug Development and Industrial Pharmacy, 41, 333-341.
[12] BPOM RI .(2014). Peraturan Kepala Badan Pengawasan Obat dan Makanan Republik Indonesia Nomor 17 Tahun 2014Tentang Perubahan atas Peraturan Peraturan Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan Nomor HK.03.1.23.07.11.6662 tahun 2011 Tentang Persyaratan Cemaran Mikroba dan Logam Berat dalam Kosmetika. Jakarta: Badan Pengawas Obat dan Makanan Republik Indonesia.
[13] Departemen Kesehatan RI. (2014). Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 5. Jakarta: Depkes RI, p441-448.
[14] Dewi, S.R dan Sulistyowati. (2013). Penggunaan Ekstrak Biji Buah Alpukat (Persea americana Mill.) Sebagai Antibakteri Proteus mirabilis dan Aerobacteraerogenes. Stigma. 6(2): 31-34.
[15] Lachman L., Liebermann and Herbert A. (2008). Pharmaceutical Dosage Form:Tablets, Pharmaceutical Press, New York.
[16] Malangngi L.P., Meiske S.S., and Jessy J.E.P. (2012). Penentuan kandungan tanin dan uji aktivitas antioksidan ekstrak biji buah alpukat (Persea americana Mill.). jurnal MIPA UNSRAT ONLINE, 1(1): 5-10
[17] Marlinda M., Sangi M.S. dan Muntu A.D., (2012). Analisis Senyawa Metabolit Sekunder dan Uji Toksisitas Ekstrak Etanol Biji Buah Alpukat (Persea americana Mill.), Jurnal MIPA UNSRAT, 1(1), 24-28
[18] Minarno, E.B. (2015). Skrinning Fitokimia Dan Kandungan Total Flavonoid Pada Buah Carica pubescens Lenne dan K.Koch Dikawasan Bromo, Cangar, Dan Dataran Tinggi Dieng. Fakultas Saintek Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang. Jurnal Skrinning Fitokimia5(2), 73-83.
[19] Murtie, Afien. (2013). Kupas Tuntas Pengobatan Tradisional. Trans IdeaPublishing: Jogjakarta.
[20] Palanisamy P, Rabi A, Kumar DY.(2011). Formulation and evaluation of effervescent tablets of Aceclofenac. Int J App Pharm. 2(12) : 185-190
[21] Siregar, C.J.P., dan Wikarsa, S., (2010), Teknologi Farmasi Sediaan Tablet Dasar-Dasar Praktis, Penerbit Buku Kedokteran EGC, Jakarta.

Downloads

Published

2021-12-08

How to Cite

Permadi, Y. W., Rahmatullah, S., Prafitri, L. D., & Putri, R. S. A. (2021). Effervescent Granule Formulation Of Alpocate Seed Extract (Persea Americana Mill.) With Acid-Basic Concentration Variation. Prosiding University Research Colloquium, 722–738. Retrieved from https://repository.urecol.org/index.php/proceeding/article/view/1641