Knowledge and Anxiety of the Covid-19 Vaccination Program for Teachers and Employees of SD Kreatif Muhammadiyah Gombong

Authors

  • Hendri Tamara Yuda Universitas Muhammadiyah Gombong
  • Putra Agina Widyaswara Suwaryo Universitas Muhammadiyah Gombong
  • Laeli Fitriyati Universitas Muhammadiyah Gombong

Keywords:

Pengetahuan, Kecemasan, Vaksinasi Covid-19

Abstract

Latar Belakang : Pandemi COVID-19 (Coronavirus Disease- 2019) menjadi peristiwa yang mengancam kesehatan masyarakat secara umum. Saat ini perlu segera dilakukan intervensi tidak hanya dari sisi penerapan protokol kesehatan namun juga diperlukan intervensi lain yang efektif untuk memutuskan mata rantai penularan penyakit, yaitu melalui upaya vaksinasi. Salah satu penerima vaksin adalah para bapak ibu guru di Indonesia. Guru merupakan target primer sasaran kampanye komunikasi vaksinasi untuk menyampaikan pengetahuan tentang program vaksinasi tersebut. Namun banyak berita simpang siur dan hoax yang membuat masyarakat takut dan cemas terhadap program vaksinasi dari pemerintah Tujuan penelitian: penelitian ini untuk mengetahui gambaran pengetahuan dan kecemasan program vaksinas Covid-19 pada guru dan karyawan. Metode penelitian: Metode penelitian dalam penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif. Desain penelitian kuantitatif dengan pendekatan Non Eksperimen Sampel. Penelitian ini menggunakan Teknik total sampling. Jumlah sampel 24 responden. Pengumpulan data menggunakan kuesioner. Tempat penelitian di SD Kreatif Muhammadiyah Gombong Hasil penelitian: Pengetahuan responden tentang Vaksinasi Covid-19 yaitu baik sebanyak 21 responden (87,5 %) dan cukup sebanyak 3 responden (12,5 %). Sejumlah 6 responden (25 %) mengalami kecemasan ringan, 5 responden (20,8 %) kecemasan sedang dan 13 responden (54,2 %) kecemasan berat. Kesimpulan: Penelitian ini menghasilkan data bahwa sebagian besar responden memiliki pengetahuan yang baik tentang vaksinasi covid-19 dan sebagian besar responden memiliki kecemasan yang berat dalam program vaksinasi covid-19.

References

[1] Akarsu, B., Canbay Özdemir, D., Ayhan Baser, D., Aksoy, H., Fidanc?, ?., & Cankurtaran, M. (2021). While studies on COVID-19 vaccine is ongoing, the public's thoughts and attitudes to the future COVID-19 vaccine. International journal of clinical practice, 75(4), e13891. https://doi.org/10.1111/ijcp.13891
[2] Bendau, A., Plag, J., Petzold, M. B., & Ströhle, A. (2021). COVID-19 vaccine hesitancy and related fears and anxiety. International immunopharmacology, 97, 107724. Advance online publication. https://doi.org/10.1016/j.intimp.2021.107724
[3] Centers for Disease Control and Prevention. National Diabetes Statistics Report, 2020. Atlanta, GA: Centers for Disease Control and Prevention, US Department of Health and Human Services, 2020
[4] Freeman, D., Waite, F., Rosebrock, L., Petit, A., Causier, C., East, A., … Lambe, S.
(2020).Coronavirus Conspiracy Beliefs, Mistrust, and Compliance with Government Guidelinesin England. Psychological Medicine. https://doi.org/10.1017/S0033291720001890
[5] Gladys A. 2016. Hubungan Antara Usia, Jenis Kelamin, Lama Kerja, Pengetahuan, Sikap Dan Ketersediaan Alat Pelindung Diri (APD) Dengan Perilaku Penggunaan APD Pada Tenaga Kesehatan. Jurnal Publikasi Kesehatan Masyarakat Indonesia. Vol.3 (3).
[6] Güner, R., Hasano?lu, ?., & Akta?, F. (2020). Covid-19: Prevention and control measures in community. Turkish Journal of Medical Sciences, 50(SI-1), 571–577 https://doi.org/10.3906/sag- 2004-146
[7] Kemenkes. (2021). Juknis Pelaksanaan Vaksinasi dalam rangka penanggulangan Pandemi Covid-19
[8] KPCPN. (2021). Paket Advokasi Vaksinasi Covid-19, Lindungi Diri Lindungi Negeri
[9] Liu, M., Zhang, H., & Huang, H. (2020). Media exposure to COVID-19 information, risk perception, social and geographical proximity, and self-rated anxiety in China. BMC public health, 20(1), 1649. https://doi.org/10.1186/s12889-020-09761-8
[10] Notoatmodjo, S..Ilmu Perilaku Kesehatan. Jakarta : PT Rineka Cipta; 2010.
[11] Notoatmodjo, Soekidjo. 2012. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta [12] Purnamasari, AE Raharyani. (2020). Tingkat pengetahuan dan perilaku masyarakat Kabupaten Wonosobo tentang Covid-19. Jurnal Ilmiah Kesehatan 10 (1), 33-42,
[13] Shereen, M. A., Khan, S., Kazmi, A., Bashir, N., & Siddique, R. (2020). COVID-19 infection: Origin, transmission, and characteristics of human coronaviruses. Journal of Advanced Research, 24(1), 91–98. https://doi.org/10.1016/j.jare.2020.03.005
[14] Zulva, T. N. I. (2020). Covid-19 dan Kecenderungan psikosomatis. J. Chem. Inf. Model, 1-4.

Downloads

Published

2021-12-08

How to Cite

Yuda, H. T., Suwaryo, P. A. W., & Fitriyati, L. (2021). Knowledge and Anxiety of the Covid-19 Vaccination Program for Teachers and Employees of SD Kreatif Muhammadiyah Gombong. Prosiding University Research Colloquium, 645–649. Retrieved from https://repository.urecol.org/index.php/proceeding/article/view/1633