Diversifikasi Ikan Lele Menjadi Produk Olahan Pangan Dalam Meningkatkan Kesejahteraan Petani Lele
Keywords:
Lele, Bakso, Nugget, Bisnis, PetaniAbstract
Program pengabdian kepada masyarakat ini telah selesai dilaksanakan,
alasan memilih kegiatan ini adalah bahwa semakin banyaknya jumlah
petani lele di Kecamatan Umbulsari menyebabkan pasokan lele melimpah,
sehingga harga lele di petani sangat murah dan tidak bisa untuk
mencukupi biaya operasionalnya. Metode yang dilakukan adalah
mengajarkan keterampilan mengolah lele menjadi bakso dan nugget
kepada para petani lele. Selain itu juga diajarkan mengenai dasar-dasar
manajemen bisnis dan pemasaran sebagai pengetahuan pendukung dalam
mengembangkan suatu bisnis. Hasilnya adalah kegiatan penyuluhan dan
pelatihan membuat olahan pangan dari ikan lele telah berhasil
dilaksanakan dan dengan cepat dapat diadopsi oleh para peserta
pelatihan dalam hal ini adalah petani lele Desa Gunungsari Kecamatan
Umbulsari. Produk olahan ikan lele yang telah di produksi terbukti
mampu meningkatkan nilai tambah (value added) pada ikan lele mentah
yang sebelumnya dihargai murah oleh tengkulak.
References
Jember.
Darmawi, H. (2010). Manajemen Risiko. Jakarta : Bumi Aksara.
Mahyuddin, K. (2007). Panduan Lengkap Agribisnis Lele. Jakarta : Penebar Swadaya.
Mudjiman, A. (2004). Makanan Ikan. Penebar Swadaya, Jakarta.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2018 Dhanang Eka Putra, Andi Muhammad Ismail

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.