Pengembangan Usaha Pengolahan Ubi Jalar menjadi Produk Kembang Goyang Bagi Ibu-ibu PKK dan Anggota Karang Taruna di Desa Karangbangun Kabupaten Karanganyar
Keywords:
Desa Karangbangun, Kembang goyang, ubi jalarAbstract
Desa Karangbangun Kabupaten Karanganyar memiliki potensi hasil
pertanian berupa ubi jalar. Upaya peningkatan keterampilan
pengolahan produk olahan bagi masyarakat dapat meningkatkan
ekonomi masyarakat. Tujuan dari kegiatan pengabdian masyarakat
ini adalah untuk memberikan keterampilan pengolahan ubi jalar
menjadi produk kembang goyang bagi Ibu-ibu PKK dan anggota
Karang Taruna di Desa Karangbangun Kabupaten Karanganyar.
Program pengabdian ini dilaksanakan melalui pengenalan
karakteristik kimia dan sensorik ubi jalar. Selanjutnya diberikan
pelatihan pembuatan tepung ubi jalar ungu menggunakan
mesin/teknologi penepungan. Tepung ubi jalar ungu kemudian
dijadikan sebagai bahan baku dalam pelatihan pembuatan kembang
goyang. Untuk memperkuat pemasaran produk, diberikan pelatihan
pengemasan produk kembang goyang. Hasil evaluasi menunjukkan
bahwa mitra dapat mengolah ubi jalar menjadi tepung ubi jalar
menggunakan teknologi penepungan. Mitra juga telah mahir
membuat produk kembang goyang dengan kemasan yang menarik.
Melalui kegiatan ini mitra telah memproduksi kembang goyang
secara mandiri dan telah malakukan proses pemasaran produk.
References
Menurut Kabupaten/Kota di Jawa Tengah 2013. www.jateng.bps.go.id [diakses 8
Februari 2016]
Dutta, S. (2015). Sweet potatoes for diabetes mellitus: a systematic review. Pharmacophore, 6
(1): 60-72.
Opara, U. L., Mditshwa, A. (2013). A review on the role of packaging in securing food system:
adding value to food products and reducing losses and waste. African Journal of
Agricultural Research, 8(22): 2621-2630.
Pemerintah Kabupaten Karanganyar (2016). Sekilas Klaten. www.karanganyarkab.go.id
[diakses 8 Februari 2016]
Pemerintah Provinsi Jawa Tengah (2016). Kabupaten Karanganyar. www.jatengprov.go.id
[diakses 8 Februari 2016]
Rauf, R., Sarbini, D. (2015). Daya serap air sebagai acuan untuk menentukan volume air dalam
pembuatan adonan dari campuran tepung terigu dan tepung singkong. Agritech, 35 (3):
324-330. http://jurnal-agritech.tp.ugm.ac.id
Zekiri, J. (2015). The role and impact of the packaging effect on consumer buying behavior.
Ecoforum, 4(1): 232-240.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2018 Rusdin Rauf, H Haryoto

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.