Osteoarthtritis Cunseling For Lansia Lestari 7 in Sambirejo Vilage, RT 02 RW 13, Wonokerto, Wonogiri

Penyuluhan Osteoarthritis pada Lansia Lestari 7 di Desa Sambirejo RT 02 RW 13, Wonokerto, Wonogiri

Authors

  • W Wijianto Universitas Muhammadiyah Surakarta
    Indonesia
  • Arif Abdullah Universitas Muhammadiyah Surakarta
    Indonesia
  • Riyadi Anshari Universitas Muhammadiyah Surakarta
    Indonesia
  • Mida Wati Universitas Muhammadiyah Surakarta
    Indonesia
  • Riza Marcelia Universitas Muhammadiyah Surakarta
    Indonesia
  • Nur Alfida Universitas Muhammadiyah Surakarta
    Indonesia
  • Arif Pristianto Universitas Muhammadiyah Surakarta
    Indonesia
  • W Wahyuni Universitas Muhammadiyah Surakarta
    Indonesia

Keywords:

Osteoarthritis, Lansia, Western Ontario and McMaster University (WOMAC), Indeks Massa Tubuh

Abstract

Latar belakang : Osteoarthritis merupakan penyakit sendi degeneratif yang ditandai dengan degenerasi pada kartilago tulang rawan sendi yang berfungsi sebagai (sock absorber) pada sendi. Osteoarthritis dapat terjadi pada lanjut usia yang mulai terjadi penurunan fungsional dan dapat terjadi akibat adanya injury yang mengakibatkan kerusakan pada jaringan sinovial. Penyakit ini merupakan jenis artritis yang paling sering terjadi dan menimbulkan rasa sakit serta hilangnya kemampuan gerak. Metode : Kegiatan yang dipilih untuk menyampaikan edukasi adalah penyuluhan yang dikemas dengan metode ceramah menggunakan media leaflet, kuesioner, powerpoint presentation dan edukasi. Hasil : Dari pemeriksaan indeks massa tubuh didapatkan hasil sebagai berikut : 1 orang dengan klasifikasi sangat kurus, 1 orang dengan klasifikasi kurus, 12 orang dengan klasifikasi normal, 22 orang dengan klasifikasi gemuk, dan 9 orang dengan klasifikasi obesitas. Dari hasil kuesioner WOMAC didapatkan hasil sebagai berikut : sebanyak 7 orang (16%) dengan keluhan ringan, 13 orang (29%) dengan keluhan sedang, 19 orang (42%) dengan keluhan berat dan 6 orang dengan (13%) dengan keluhan sangat berat. Kesimpulan : indeks massa tubuh dapat meningkatkan risiko osteoarthritis sehingga aktifitas fungsional akan terganggu. Pengukuran aktifitas fungsional pada penderita osteoarthritis dapat menggunakan Skala WOMAC.

References

Kementerian Kesehatan Indonesia. “Hasil Utama RISKESDAS 2018”. Kementerian Kesehatan RI. 2018.

J. H. Cueva, D. Castillo, H. E. Morato, D. Duran, P. Diaz, and V. Lakshminarayanan. “Detection and Classification of Knee Osteoarthritis”. MDPI Journal. 2022, 12, 2362; https://doi.org/10.3390/diagnostics12102362.

Okifuji. (2015). Ketidakmampuan (disability) Pasien Pria dan Wanita yang Mengalami Nyeri Osteoartritis di Poliklinik Penyakit Dalam Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik Medan. Skripsi: Universitas Sumatera Utara.

D. A. K. Kinanti, Fauziah, A. Atina, Z. Rizky, B. A. Syafiq, F. H. Setriahmawati, I. Herawati, and A. Pristianto. “Pengaruh Penyuluhan Kesehatan Terhadap Tingkat Pengetahuan Penyakit Osteoarthtritis”. Abdimas Sisthana. Vol 4, No. 2, Desember 2022 P-ISSN:2828-2418; E-ISSN:2828-2450.

M. Hannan, E. Suprayitno, and H. Yuliyana. “Pengaruh Terapi Kompres Hangat Terhadap Penurunan Nyeri Sendi Osteoarthtritis Pada Lansia Di Posyandu Lansia Puskesmas Pandian Sumenep”. Jurnal Kesehatan Wiraraja Medika. Vol 9 No 1, 2019, https://doi.org/10.24929/fik.v9i1.689.

R. Ariyanti, N. Sigit, and L. Anisyah. “Edukasi Kesehatan Terkait Upaya Swamedika Penyakit Osteoarthtritis Pada Lansia”. Selaparang. Volume 4, Nomor 3, Agustus 2021, P-ISSN:2614-5251; E-ISSN:2614-526X.

Kementerian Kesehatan Indonesia. “Pedoman Gizi Seimbang. Kementerian Kesehatan RI”. 2014.

I. Hosseini, M. N. Ashtiani, and F. Bahrpeyma. “Correlation between the Western Ontario and McMaster Universities Osteoarthritis Index (WOMAC) Scores and the Stability Metrics in Patients with Knee Osteoarthritis”. International Journal of Musculoskeletal Pain Prevention. 2022;7(3): 741-749. DOI: 10.52547/ijmpp.7.3.741.

A. P. Arintika, N. Halimah, P. Wardoyo, and A. Pradita. “Hubungan Indeks Massa Tubuh Dengan Osteoarthtritis Lutut Pada Pasien Di Klinik Singgasana Rama Blitar”. Jurnal Keperawatan Muhammadiyah. Vol. 7 (1) 2022, https://doi.org/10.30651/jkm.v7i1.11140.

C. E. Nata, S. Rahman, and Sakdiah. “Hubungan Indeks Massa Tubuh Dengan Kejadian Osteoarthtritis Lutut Di Rumah Sakit Umum Zainoel Abidin Kota Banda Aceh”. Jurnal Kedokteran Syiah Kuala. Volume 20, Number 3, Desember 2020, ISSN: 1412-1026; E-ISSN: 25500112, https://doi.org/10.24815/jks.v20i3.18215.

S. S. Perdana, A. H. Safitri, Nabila., and N. A. Martopo. “Uji Inter-Rater Reliability Western Ontario and Mcmaster University (WOMAC) Osteoarthritis Index pada Pasien Osteoarthritis Knee”. Jurnal Kesehatan. 13 (2) 2020, 131-135, ISSN 1979-7621 (Print). ISSN 2620-7761 (Online) DOI : 10.23917/jk.v13i2.11043.

Wijianto, F. A. Andzani, and M. W. Dewangga. “Hubungan Antara Kualitas Intensitas Nyeri Dengan Kualitas Hidup Pada Penderita Osteoarthtritis Knee”. URECOL. 2021, ISSN : 2621-0584. [13] Steven., Y. Herlina, and M. Djuang. “Hubungan Status Kesehatan Berdasarkan WOMAC dengan Tiingkat Kecemasan Berdasarkan HAM-A Pada Pasien Osteoarthtritis”. Jurnal Prima Medika Sains. 2022, Vol.4 No.2. DOI: 10.34012/jpms.v4i2.3100.

Downloads

Published

2024-02-26

How to Cite

Wijianto, W., Abdullah, A., Anshari, R., Wati, M., Marcelia, R., Alfida, N., … Wahyuni, W. (2024). Osteoarthtritis Cunseling For Lansia Lestari 7 in Sambirejo Vilage, RT 02 RW 13, Wonokerto, Wonogiri: Penyuluhan Osteoarthritis pada Lansia Lestari 7 di Desa Sambirejo RT 02 RW 13, Wonokerto, Wonogiri. Prosiding University Research Colloquium, 18, 293–298. Retrieved from https://repository.urecol.org/index.php/proceeding/article/view/3008