Pendidikan Kesehatan Untuk Meningkatkan Pengetahuan Ibu Hamil Terhadap Buku KIA

Authors

  • R Rosmawati Universitas Muhammadiyah Gombong
  • Eni Indrayani Universitas Muhammadiyah Gombong
  • Nadya Alifah Putri Universitas Muhammadiyah Gombong

Keywords:

Pengetahuan buku KIA, Ibu hamil

Abstract

Penggunaan buku KIA bisa menjadi media yang efektif buat mempertinggi pengetahuan serta sikap penelitian kesehatan ibu dan anak. Info tentang penentu minat dalam membaca buku KIAdiharapkan untuk merancang acara kesehatan ibu dan anak. Penerapan buku KIA akan  memengaruhi peningkatan pengetahuan ibu dan keluarga serta anak-anak, untuk beranjak serta memberdayakan warga untuk hidup dalam kesehatan yang baik, untuk menaikkan akses publikterhadap layanan kesehatan yang berkualitas dan menaikkan sistem pemantauan dan kesehatan informasi. Tujuanya untuk mengetahui tingkat pengetahuan ibu hamil terhadap buku KIA. Penelitian ini merupakan deskriptif kuantitatif dengan pendekatan studi kasus. Data diperoleh dari skor kuesioner. Responden terdiri dari 20 orang ibu hamil dari TM II dan TM III. Instrumen yang digunakan adalah lembar kuesioner pre-test dan post-test. Setelah dilakukan pendidikan kesehatan melalui buku KIA pada 16 responden dengan kategori baik sedangkan 4 partisipan dalam kategori cukup. Penerapan pendidikan kesehatan 100% efektif untuk meningkatkan pengetahuan ibu hamil terhadap buku KIA. Hal itu ditunjukkan pada 20 responden sebelum dan sesudah diberikan pendidikan kesehatan.

References

[1] Susanti, P., Pkm, N., & Volume, M. T, “Prosiding Seminar Nasional PkM: Masyarakat Tangguh Volume 1 Februari 2022,” 1, 257–263, 2022 https://scholar.google.com/scholar?hl=id&as_sdt=0%2C5&q=PEMANFAATAN+BUKU+KIA+DALAM+MENINGKATKAN+KESEHATAN+IBU+DAN+ANAK+UTILIZATION&btnG=. Diakses Juni 2022
[2] Syukri, M, “Pengetahuan Dan Sikap Ibu Hamil Tentang Pemanfaatan ( Buku Kesehatan. 01(2), 34–40,” 2021 https://stikesmu-sidrap.ejournal. id/JPKK/article/view/306. Diakses Juni 2022
[3] Hestiyana, N., Sinambela, D. P., Andreini, E., & Safitri, C, “Pemanfaatan buku kia untuk persiapan persalinan bersih dan aman utilization of kia book for safe delivery preparation. 1(January)”, 324–331, 2022 https://ocs.unism.ac.id/index.php/semnaspkm/article/view/812. Diakses Juni 2022
[4] Rina, “Pengetahuan Ibu Hamil Tentang Pemanfaatan Buku Kia Di Uptd Puskesmas Pondok Gede Bekasi. J Bid Ilmu Kesehat,” 1(3), 2018 http://ejournal.urindo.ac.id/index.php/kesehatan/article/view/127. Diakses Juni 2022
[5] Maharani, A. G., Umiastuti, P., & Dwilda F, E, “Analysis of the Relationship of Knowledge and Attitude of Pregnant Mothers With Utilization of Mch Book. International Journal of Research of Publications,” 92(1), 528-535, 2021https://doi.org/10.47119/ijrp100921120222748. Diakses Juni 2022
[6] Ayu, M. S.. Efektivitas Pemanfaatan Buku Kesehatan Ibu Dan Anak Sebagai Media Komunikasi , Edukasi Dan Informasi The Effectiveness Utilization Of Mother And Child Health-Book As The Communication Media , Education And Information Pendahuluan Ibu dan anak merupakan ke. 8(2), 9–17. (2019) https://jurnal.fk.uisu.ac.id/index.php/ibnunafis/article/view/23. Diakses Juni 2022
[7] Sri, M... 12(1), 77–87. https://doi.org/10.22435/kespro.v12i1.4924.77. (2021). Diakses Juni 2022
[8] Sugiharti. Determinan Minat Membaca Buku Kesehatan Ibu Dan Anak (Kia) Pada Ibu Hamil Di 7 Kabupaten/Kota Di Indonesia Al-Tamimi Kesmas. 10. (2021). http://ejournal2.litbang.kemkes.go.id/index.php/kespro/article/view/4924. Diakses Juni 2022
[9] Purwanti, I. A., Mulyanti, L., & Anggraini, N. N. The Effectiveness of Organizer Sempoa (Abacuses) of Pregnant Women, Children, and Mother of Toddlers as a Media of Health Education. 524(Icce 2020), 125–128. (2021). https://doi.org/10.2991/assehr.k.210204.019. Diakses Juni 2022
[10] Juliane, S.. Pengaruh Pendidikan Kesehatan Terhadap Pengetahuan Kewaspadaaan Penurunan Pendengaran Penggunaan Earphone Pada Remaja. Dooctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Semarang. http://repository.unimus.ac.id/4641/. (2020) Diakses Juni 2022
[11] Yunitasari, I. Asuhan Kebidanan Kehamilan Normal Pada Ny. E G2P1A0 Umur 26 tahun Usia Kehamilan 29 Minggu 2 Hari di Klinik Wilujeng Sukoharjo Kabupaten Purwosari. http://repository.umpri.ac.id/id/eprint/272/3/FILE%203.pdf. (2021). Diakses Juni 2022
[12] Darsini, D., Fahrurrozi, F., & Cahyono, E. A. Pengetahuan; Artikel Review. Jurnal Keperawatan, 12(1), 13. http://ejournal.lppmdianhusada.ac.id/index.php/jk/article/view/96. (2019). Diakses Juni 2022
[13] Mitra. Pengetahuan Ibu Hamil Tentang Fungsi Pemanfaatan Buku Kia Tahun 2020. 12(1), 77–87. https://doi.org/10.22435/kespro.v12i1.4924.77. (2021). DiaksesJuni 2022
[14] Sulistiyaningsih, S. H., Tinggi, S., Kesehatan, I., Utama, B., Jekulo, T., & Hamil, I. Hubungan Pengetahuan Dan Persepsi Ibu Hamil Dengan. 10(2), 322–329. (2019). https://scholar.google.com/scholar?hl=id&as_sdt=0%2C5&q=HUBUNGAN+PENGETAHUAN+DAN+PERSEPSI+IBU+HAMIL+DENGAN+PEMANFAATAN+BUKU+KIA&btnG=. Diakses Juni 2022
[15] Hutagalung, D. H. B. Literatur Review: Pemanfaatan Buku Kesehatan Ibu Dan Anak (Kia) Pada Ibu Hamil Tahun 2020. http://ecampus.poltekkesmedan.ac.id/jspui/handle/123456789/4337. (2020). Diakses Juni 2022
[16] Suhartati, S., & Anisa, F. N. Evaluasi Pemanfaatan Buku KIA Oleh Ibu Hamil Di Kecamatan Banjarmasin Timur. 1* , 2 , 1. 12(1), 81–96. https://doi.org/10.33859/dksm.v12i1.682. (2021). Diakses Juni 2022
[17] Kementrian Kesehatan RI. Buku KIA Kesehatan Ibu dan Anak. Kementrian kesehatan RI. https://kesmas.kemkes.go.id/konten/133/0/061918-sosialisasi-bukukia-edisi-revisi-tahun-2020. (2020). Diakses Juni 2022
[18] Janna, N. M. Variabel dan skala pengukuran statistik. 1–8. https://scholar.google.com/scholar?as_ylo=2018&q=VARIABEL+DAN+SKALA+PENGUKURAN+STATISTIK&hl=id&as_sdt=0,5. (2020). Diakses Juni 2022
[19] Himawati, L., & Febrinasari, I. P. Pengaruh Pemberian Air Rebusan Dan Binahong Pada Ibu Nifas Dengan Luka Jahitan Perineum Di Puskesmas Taroh I. TSJKeb_Jurnal , 6(2), 1–7.(2021).http://ejournal.annurpurwodadi.ac.id/index.php/TSCBid/article/view/305%0Ahttps://ejournal.annurpurwodadi.ac.id/index.php/TSCBid/article/view/305. Diakses Juni 2022
[20] Jayusman, I., & Shavab, O. A. K. Aktivitas Belajar Mahasiswa Dengan Menggunakan Media Pembelajaran Learning Management System (Lms) Berbasis Edmodo Dalam Pembelajaran Sejarah. Jurnal Artefak, 7(1), 13. (2020). https://doi.org/10.25157/ja.v7i1.3180. Diakses Juni 2022
[21] Anggraeni, L. Penerapan metode studi kasus dalam upaya meningkatkan kemampuan berpikir kritis mahasiswa pada mata kuliah hubunganinternasional. Media Komunikasi FPIPS, 10(2). (2020). https://scholar.google.com/scholar?hl=id&as_sdt=0%2C5&as_ylo=2018&q=PENERAPAN+METODE+STUDI+KASUS+DALAM+UPAYA++MENINGKATKAN+KEMAMPUAN+BERPIKIR+KRITIS+MAHASISWA++PADA+MATA+KULIAH+HUBUNGAN+INTERNASIONAL&btnG=. Diakses Juni 2022
[22] Korry, D. I. "Copping stress berdasarkan status kerja ibu rumah tangga" (Doctoral dissertation, Unika Soegijapranata Semarang). Repository Unika Sogijapranata,36-44. (2017). . http://repository.unika.ac.id/id/eprint/14757. Diakses Juni 2022
[23] Yogi, P. Instrumen Penelitian. In Journal Metode Penelitian. (2016).http://repo.mahadewa.ac.id/id/eprint/1742/1/1.%20Buku%20Instrumen%20Penelitian.pdf. Diakses Juni 2022
[24] Syahfutra, W. Ramadhan, S., & Akhyar, Y. Metodeologi Penelitian Pendidikan. Jurnal Al-Hikmah, 1(1), 1-74. (2020). http://repository.uinsu.ac.id/11148/. Diakses Juni 2022
[25] Sampai, K., Masa, D., Kabupaten, D. I., & Tahun, P. Universitas Sumatera Utara. 128–212. https://repositori.usu.ac.id/handle/123456789/39499. (2014). Diakses Juni 2022
[26] Munna, A. I. Tingkat Pengetahuan Ibu Hamil Tentang Buku Kesehatan Ibu Dan Anak ( Kia ) Di Wilayah Kerja Puskesmas. Petunjuk Pengisian Kuesioner : 1 . Bacalah Dengan Teliti Setiap Soal Dan Pilihlah Jawabannya 2 . Berikan Tanda Ceklis ( ? ) Pada Pilihan Jawaban An . (2019). http://repository.unissula.ac.id/17804/. Diakses Juni 2022
[27] Mahdiana, D. Pengadaan Barang Dengan Metodologi Berorientasi Obyek : Studi Kasus Pt . Liga Indonesia. Jurnal TELEMATIKA, 3(2), 36–43. (2016). https://journal.budiluhur.ac.id/index.php/telematika/article/view/192

Downloads

Published

2023-01-04

How to Cite

Rosmawati, R., Indrayani, E., & Putri, N. A. (2023). Pendidikan Kesehatan Untuk Meningkatkan Pengetahuan Ibu Hamil Terhadap Buku KIA. Prosiding University Research Colloquium, 1478–1488. Retrieved from https://repository.urecol.org/index.php/proceeding/article/view/2583