Penerapan Terapi Latihan ROM (Range Of Motion) terhadap Peningkatan Kekuatan Otot pada Pasien Stroke di RSUD Batang

Authors

  • Febri Dimas Wardani Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan
  • Firman Faradisi Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan
  • Nuniek Nizmah Fajriyah Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan

Abstract

Stroke merupakan suatu kegawatdaruratan neurologis yang disebabkan oleh gangguan sumbatan aliran darah otak secara tiba-tiba yang dapat menyebabkan kematian sel saraf kranial, gangguan atau disfungsi motorik dan sensorik serta dapat berpotensi fatal. Stroke dapat mengakibatkan berbagai macam komplikasi bahkan muncul kecacatan dan sehingga perlu dilakukan dengan tindakan rehabilitasi. salah satu rehabilitasi tersebut adalah range of motion (ROM), Range Of Motion (ROM) adalah latihan yang dilakukan untuk mempertahankan atau meningkatkan tingkat integritas dalam kemampuannya untuk menggerakkan persendian secara normal dan lengkap guna meningkatkan massa dan tonus pada otot. Penelitian bertujuan untuk menggambarkan penerapan latihan ROM (Range of Motion) pasif dalam meningkatkan kekuatan otot pada pasien Stroke yang mengalami penurunan kekuatan otot. Karya Tulis Ilmiah ini berupa studi kasus pada 2 klien stroke yang mengalami kelemahan kekuatan pada otot. Instrumen penelitian ini menggunakan lembar observasi dalam skala kekuatan otot. Studi kasus ini dilakuan selama 6 hari berturut-turut, dengan frekuensi 2x kali sehari dengan intervensi penerapan terapi latihan ROM (Range Of Motion). Hasil kedua studi kasus menunjukan masalah gangguan mobilitas fisik pada 2 responden yang mengalami peningkatan kekuatan otot. Kesimpulan bahwa terapi latihan ROM (Range Of Motion) dapat meningkatkan kekuatan otot pada pasien stroke. Saran bagi keluarga diharapkan untuk selalu mensupport klien dan mendampingi saat latihan ROM (Range Of Motion).

References

[1] C. M. ,. P. H. Sikawin, “Pengaruh Latihan Range of Motion (ROM) Terhadap Kekuatan Otot Pada Pasien Stroke Di Iriana F Neurologi Blu Rsup Prof. Dr. RD KandaouManado.,” Jurnal Keperawatan, p. 1, 2013.
[2] Tandra, H., Dari Diabetes Menuju Jantung & Stroke, Gramedia Pustaka Utama, 2018.
[3] C. &. T. H. Khatimah, “Gambaran Aktivitas Fisik Penderita Stroke,” Jurnal Assyifa'Ilmu Keperawatan Islmani , vol. 2, p. 6, 2021.
[4] Riskesdas, “Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Kementerian RI,” 2018. [Online]. Available: http://www.depkes.go.id/resources/download/general/Hasil%20Riskesdas%202016.pdf. . [Diakses Januari 2022].
[5] Dinas Kesehatan, “Profil Kesehatan Provinsi Jawa Tengah,” Semarang, 2017.
[6] A. Rosyi, “Pengelolaan Keperawatan Kerusakan Integritas Kulit Pada Keluarga Dengan Pasien Stroke Di Wilayah Puskesmas Dukuh Kota Pekalongan”.
[7] Z. Harahap, “Pengaruh Latihan (ROM) Pasif Terhadap Kekuatan Otot Ekstermitas Pada Pasien Stroke Di Ruang RA4 RSUP H.Adam Malik Medan Tahun 2014,” Jurnal Ilmiah PANNMED (Pharmacist, Analyst, Nurse, Nutrion, Midwivery, Environment,Dentist, vol. 3, p. 9, 2015.
[8] Istichomah, “Modul Praktikum Keperawatan 1,” 2022. [Online]. Available: https://www.google.co.id/books/edition/Modul_Praktikum_Keperawatan_Dasar_1/yOYS EAAAQBAJ?hl=id&gbpv=1&dq=modul+keperawatan+dasar&printsec=frontcover. [Diakses Januari 2022].
[9] T. Kusumawati, “Pengaruh ROM Pasif Terhadap Bromage Score Pasien Paska Spinal Anastesi (Doctoral dissertation, Poltekkes Kemenkes Yogyakarta,” 2019.
[10] Y. M. M. &. R. I. Olviani, “Pengaruh Latihan Range of Motion (ROM) Aktif-Asitif (Spherical Grip) Terhadap Peningkatan Kekuatan Otot Ekstermitas Atas Pada Pasien Stroke Di Ruang Rawat Inap Penyakit Syaraf (Seruni) RSUD Ulin Banjarmasin,” Dinamika kesehatan : Jurnal Kebidanan dan Keperawatan, 2017.
[11] R. &. N. S. Utami, “Pengaruh Latihan ROM Terhadap Kekuatan Otot Pada Pasien Stroke Di Ruang Flamboyan RSUD Muhammad Sani,” Ners Journal, vol. 1, p. 1, 2020.

Downloads

Published

2023-01-04

How to Cite

Wardani, F. D., Faradisi, F., & Fajriyah, N. N. (2023). Penerapan Terapi Latihan ROM (Range Of Motion) terhadap Peningkatan Kekuatan Otot pada Pasien Stroke di RSUD Batang. Prosiding University Research Colloquium, 597–603. Retrieved from https://repository.urecol.org/index.php/proceeding/article/view/2480