Uji Efektivitas Sediaan Krim Ekstrak Etanol Herba Patah Tulang (Euphorbia Tirucalli L.) terhadap Penyembuhan Luka Sayat Tikus (Wistar)

Authors

  • Bintari Tri Sukoharjanti Universitas Muhammadiyah Kudus
  • Eko Retnowati Universitas Muhammadiyah Kudus
  • Nurul Huda Universitas Muhammadiyah Kudus
  • Devi Ayu Alami Universitas Muhammadiyah Kudus

Keywords:

Krim ekstrak etanol Herba Patah Tulang, Luka Sayat, Tikus Jantan Putih Galur (Wistar)

Abstract

Getah Euphorbia tirucalli L. mengandung senyawa aktif alkaloid, flavonoid, fenol, tanin, steroid, terpenoid, glikosida, inganen, euphol, sterol, ?-euphorbol, taraxasterol, tirucallol.  Flavonoid dan tanin, bermanfaat untuk penanganan luka terbuka. Penelitian ini menggunakan design eksperimental laboratorium dengan tujuan untuk meneliti pengaruh dari sediaan krim ekstrak etanol Batang Patah Tulang terhadap penyembuhan luka sayat pada tikus jantan putih (wistar), menggunakan pendekatan  pretest postest one group design. Populasi dalam penelitian ini menggunakan 30 tikus, jumlah sampel yang diambil sebanyak 25 tikus dibagi dalam 5 kelompok. Teknik pengambilan sampel menggunakan rumus Federer. Metode uji yang digunakan yaitu uji Shapiro Wilk, uji Test of Homogeneity of Variances dan uji One Way Anova. Pada penelitian ini menggunakan ekstrak etanol 10% waktu penyembuhan 11 hari, ekstrak 20% selama 9 hari, ekstrak 30% dan kontrol positif selama 7 hari dan pada kontrol negative paling lama yaitu 12 hari. Dari hasil uji yang diperoleh krim ekstrak etanol Herba Patah Tulang mempengaruhi waktu penyembuhan luka sayat pada tikus jantan putih.

References

[1] Wasito, Hendri. (2011). Obat Tradisional Kekayaan Indonesia. Graha Ilmu : Yogyakarta.
[2] Julianus K, Diah IDA, Supratman T, Harwiyadin K, Yermias K, Syamsir S dan Moody CK. (2011). Tumbuhan Obat Tradisional Di Sulawesi Utara Jilid 1. Manado. ISBN: 978-602-98144-1-5.
[3] Upadhyay B, Singh K, Kumar A. (2010). Ethno-medical, Phytochemical and Antimicrobial Sudies of Euphorbia tirucalli L. Journal of Phytology, 2 (4):65-77.
[4] Kemenkes RI. (2013). Riset Kesehatan Dasar. Badan Penelitian Dan Pengembangan Kesehatan Kementerian Kesehatan RI, 47-49.
[5] Sundaramurthi D, Krishnan U, Sethuraman S. (2014). Electrospun Nanofibers as Scaffolds for Skin Tisssue Engineering. Polymer Reviews, 54:348-376.
[6] Malole, M. B. M. dan C. S. Pramono. (1989). Penggunaan Hewan-hewan Percobaan Laboratorium. Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi Pusat Antar Universitas Bioteknologi. Institut Pertanian Bogor, Bogor.
[7] Priyambodo S. (2003). Pengendalian Hama Tikus Terpadu. Ed ke-3. Jakarta: Penebar Swadaya.
[8] Setiawati, w. R. (n.d.). (2008). Tumbuhan Bahan Pestisida Nabati dan Cara Pembuatannya Untuk Pengendalian Organisme Penggangu Tumbuhan (OPT). Balai Penelitian Tanaman Sayuran, Bandung.
[9] Wal, a. W. (2013). Medicinal Value of Euporbia tirucalli. International Journal of Pharmaceutical and Biological, 31-40.
[10] Absor, U. (2006). Aktivitas Antibakteri Ranting Patah Tulang (Euphorbia triculliLinn). Skripsi/Tugas Akhir.Bogor: Institut Pertanian Bogor.
[11] Setyoadi dan Sartika DD. (2010). Efek Lumatan Daun Dewa (Gynura segetum) Dalam Memperpendek Waktu Penyembuhan Luka Bersih Pada Tikus Putih. Jurnal Keperawatan Soedirman (The Soedirman Journal of Nurcing) 5 (3).
[12] Meloreis, P.R.D., Silva, B.M.S.D., Silva-Junior, N.J.D., Elves, M.M., Neves, R.A., Mrue, F., and Araujo, L.A.D. (2015). Effects Of Topical Treatment With Euphorbia Tirucalli Latex On The Survival And Intestinal Adhesions In Rats With Experimental Peritonitis. Original Article ABCD Arq Bras Cir Dig. 28 (4) : 243-2.
[13] Marrakchi, S., Turki, H., and Fehri, B. (2009). Anti-inflammatory Effect Induced By Euphorbia tirucalli Latex. Journal Trade Science Inc. 5 (1) : 29-30.
[14] Toana, M.H. and Nasir, B. (2010). Studi Bioaktif Dan Isolasi Senyawa Bioaktif Tumbuhan Euphorbia tirucalli (Euphorbiaceae) Sebagai Insektisida Botani Alternatif. Journal Agroland. 17 (1): 47-55.
[15] Sugiyono, 2010. Metode Penlitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D.Bandung:Alfabeta
[16] Al-Muqsith, AM. (2015). Luka (Vulnus). Fakultas Kedokteran. Universitas Malikussaleh.
[17] Sugiyono. (2009). Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan kuantitatif, kualitatif, R&D). Bandung:Alfabeta.
[18] Sugiyono. (2011). MetodePenelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Afabeta [19] Sugiyono, 2010. Metode Penlitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung:Alfabeta
[19] Federer, WT. (1967). Experimental design, theory and application. Oxford and IBH Publ. Co. New Delhi, Ramsey SC, Galeano.
[20] Melina, S.C., Kianto Admojo. Potensi antimikroba krim ekstrak ranting patah tulang (Euporbia tirucalli L) terhadap Propionibacterium acnes ATCC 11872 dan Candida albicans ATCC 24433. 2014. Fakultas Farmasi, Universitas Santana Dharma Yogyakarta. hlm.64-71.
[21] Wulan Agustina., Nurhamidah., Dewi Handayani., 2017. Skrining Fitokimia Dan Aktivitas Antioksida Beberapa Fraksi Dari Kulit Batang Jarak., jurusan PMIPA FKIP, Universitas Bengkulu., halaman.117-122.
[22] Hadi Oktafiano., Husnil Kadri., Dian Pertiwi., 2016. Perbedaan Kadar Glkosa Darah Antara Tikus Putih (Rattus Novergicus) yang Mendapat Asupan Susu Sapi dan Susu Kambing Segar., Universitas Andalas. Padang., Hal 5
[23] Djuanda A., 2013. Anatomi dan Faal Kulit. Ilmu Penyakit Kulit dan Kelamin Edisi keenam. Hal.3-8. Balai Penerbit FKUI. Jakarta.
[24] Sjamsuhidajat R, 2010. Buku Ajar Ilmu Bedah. Edisi ketiga. Penerbit Buku Kedokteran EGC. Jakarta.
[25] Kristanti, Alfinda Novi. (2008). Buku Ajar Fitokimia. Surabaya: Universitas Airlangga Press.
[26] Argamula G. 2008. Aktivitas Sediaan Salep Batang Pohon Pisang Ambon (Musa paradisiaca var sapientum) Dalam Proses Penyembuhan Luka Pada Mencit (Mus musculus albinus) (Skripsi). Bogor: Fakultas Kedokteran Hewan Institusi Pertanian Bogor.
[27] Wijaya, B.A., Citraningtyas, G., Wehantouw, F. (2014). Potensi Ekstrak Etanol Tangkai Daun Talas (Colocasia esculenta [L]) Sebagai Alternatif Obat Luka Pada Kulit Kelinci (Oryctolagus cuniculus). Jurnal Ilmiah Farmasi – UNSRAT Vol. 3 No. 3.

Downloads

Published

2023-01-04

How to Cite

Sukoharjanti, B. T., Retnowati, E., Huda, N., & Alami, D. A. (2023). Uji Efektivitas Sediaan Krim Ekstrak Etanol Herba Patah Tulang (Euphorbia Tirucalli L.) terhadap Penyembuhan Luka Sayat Tikus (Wistar). Prosiding University Research Colloquium, 222–231. Retrieved from https://repository.urecol.org/index.php/proceeding/article/view/2437