Pembimbingan Tata Cara Wudhu Untuk Hidup Lebih Bersih Dan Sehat Pada Ibu-ibu ‘Aisyiyah Ranting Karangjati Wiradesa Pekalongan

Authors

  • R Risdiani Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan
  • Gigih Setianto Universitas Muhammadiyah Surakarta
  • Ati Safitri Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan

Keywords:

Pembimbingan;, Wudhu

Abstract

Agama Islam merupakan agama yang menjaga kesucian lahir maupun batin, adapun untuk mensucikan secara lahiriyah dalam Islam dinamakan dengan thaharah, yaitu kegiatan bersuci dari hadats dan najis yang dilakukan sesuai ketentuan syara’. Salah satu kegiatan bersuci adalah Wudhu. Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan pemahaman tentang tata cara Wudhu sesuai tuntunan Rasulullah. Pelaksanaan pengabdian bertempat di Mushala ‘Aisyiyah desa Karangjati, Kecamatan Wiradesa, Kabupaten Pekalongan. Sebelum pembimbingan dimulai responden memperagakan tata cara Wudhu sesuai pengetahuan yang dimiliki dan setelah kegiatan pembimbingan selesai, responden kembali mempraktikkan tata cara Wudhu berdasar materi yang telah disampaikan. Olah data dilakukan dengan uji Paired Sample t-Test. Dan melalui program ini pengetahuan dan pemahaman tata cara Wudhu sesuai tuntunan Rasulullah menjadi meningkat

References

[1] Z. Abidin, Fiqh Ibadah. Yogyakarta: Deepublish, Yogyakarta, 2020.
[2] Pasha, Fiqh Islam: sesuai tuntunan keputuasan majelis Tarjih. Jakarta: Suryamediatama, 2017.
[3] Departemen Agama RI, Al-Qur’an dan Terjemah. Jakarta: Cahaya Intan Cemerlang, Jakarta, 2006.
[4] M. S. El-Bantanie, Dahsyatnya Terapi Wudhu. Jakarta: PT Elex Media Kamputindo, 2010.
[5] L. M. Aziziah, Keperawatan Lanjut Usia, Edisi I . Yogyakarta: Graha Ilmu, 2008.
[6] D. K. Sari and M. W. Mahardyka, “Penerapan Wudhu Sebagai Hydro Therapy Terhadap Tingkat Stres Pada Lansia UPT PSLU Blitar Di Tulungagung,” J. Nurs. Pract., vol. 1, no. 1, pp. 24–32, 2017, doi: 10.30994/jnp.v1i1.19.
[7] S. Rokim, “Ibadah-Ibadah Ilahi Dan Manfaatnya Dalam Pendidikan Jasmani,” J. Pendidik. Islam, vol. 04, no. 1, pp. 775–786, 2015.
[8] Lela dan Lukmawati, “‘KETENANGAN’ : MAKNA DAWAMUL WUDHU (Studi Fenomenologi Pada Mahasiswa UIN Raden Fatah Palembang),” Psikis J. Psikol. Islam., vol. 1, no. 2, pp. 55–66, 2016.
[9] M. Akrom, Terapi Wudhu; Sempurna Shalat, Bersihkan Penyakit Title. Yogyakarta: Mutiara media, Yogyakarta, 2010.
[10] M. Afif, “Urgensi Wudhu dan Relevansinya Bagi Kesehatan ( Kajian Ma ’ anil Hadits ) dalam Perspektif Imam Musbikin,” Stud. Hadis, vol. 3, no. 2, pp. 215–230, 2016.
[11] H. Ruwaida, “Strategi Pembelajaran Fiqih Thaharah Di Sdn Mundar Kecamatan Lampihong Kabupaten Balangan,” Al-Madrasah J. Pendidik. Madrasah Ibtidaiyah, vol. 3, no. 2, p. 167, 2019, doi: 10.35931/am.v0i0.137.
[12] A. Za’tari, Fikih Ibadah Madzhab Syafi’i. Jakarta: Pustaka Al Kautsar, Jakarta, 2019.
[13] I. Abdillah, Fiqih Thaharah Panduan Praktis Bersuci. Pustaka Media Jakarta, 2018.
[14] A. Maawiyah, “Thaharah Sebagai Kunci Ibadah,” Sarwah J. Islam. Civiliz. Thought, pp. 1–17, 2016.
[15] S. Ru’iya, A. Nur Kurniawati, and H. Oktaviani Saputri, “Peningkatan Pemahaman Bersuci Menurut Tarjih Muhammadiyah dengan Metode Video Based Learning Bagi Anak-Anak Di Omah Ngaji Yogyakarta,” J. SOLMA, vol. 9, no. 2, pp. 420–427, 2020, doi: 10.22236/solma.v9i2.5394.
[16] P. P. Muhammadiyah, Himpunan Putusan Majelis Tarjih Muhammadiyah. Yogyakarta: Pimpinan Pusat Muhammadiyah, 2010.
[17] M. Muhyidin, Misteri Energi Wudhu, Keajaiban Fadhilah Energi Wudhu terhadap Kekuatan Fisik, Emosi dan Hati Manusia. Jogjakarta: Diva Press, 2007.

Downloads

Published

2023-01-04

How to Cite

Risdiani, R., Setianto, G., & Safitri, A. (2023). Pembimbingan Tata Cara Wudhu Untuk Hidup Lebih Bersih Dan Sehat Pada Ibu-ibu ‘Aisyiyah Ranting Karangjati Wiradesa Pekalongan. Prosiding University Research Colloquium, 352–360. Retrieved from https://repository.urecol.org/index.php/proceeding/article/view/2259