Penambatan Molekuler Kandungan Senyawa dalam Suket Gajahan (Artemisia vulgaris L.) Terhadap Protein 2Q3D dan 3ZEI Mycobacterium tuberculosis Dengan Target O-asetylserine sulfhydrylase
Keywords:
Docking molekular, Tuberculosi, sulfhidrilase oasetilserinAbstract
Tuberkulosis disebabkan oleh bakteri Mycobacterium tuberculosis
dengan angka kejadian yang cukup tinggi. Dalam penelitian ini
dilakukan penambatan molekuler (molecular docking) kandungan
senyawa dalam suket gajahan (Artemisiae argyi) dan adas bintang
(Anisi stellati) terhadap sulfhidrilase o-asetilserin (2Q3D dan 3ZEI).
Pemisahan ligan native kedua protein menggunakan Chimera dan
dikonversi menjadi berkas tipe pdbqt dengan OpenBabel. PyRx-vina
digunakan untuk docking molekular menghasilkan afinitas ikatan
antara protein-ligan (kkal/mol). Hasil ini dilakukan visualisasi
(PyMOL) dan perekaman interaksi (PLIP). Hasil docking berupa
senyawa dalam suket gajahan dan adas bintang (beta sitosterol,
alpha amyrin, honokiol, dan kaemferol) memiliki potensi sebagai
agen melawan TBC dibandingkan dengan native ligand sulfhidrilase
o-asetilserin. Hasil tersebut didasarkan dari nilai binding affinity
terbaik dimiliki oleh beta-sitosterol (suket gajahan). Interaksi yang
dimiliki oleh ligan native nya adalah ikatan hidrogen, interaksi
hidrofobik, jembatan garam, dan phi stacking.
References
J., J. A. dan B. (2006) ‘Chemical Composition of Essential Oil of Artemisia vulgaris L.
(mugwort) from Nort Lithuani a, Chemija’, 17 (1), pp. 12–15.
Kaul, V.K., Nigam, S.S., and Banerjee, A. K. (1978) ‘Insectisidal activity of some essential
oils’, The Indian Journal of Pharmacy, 40(1), p. 22.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2018 Nur Ervia Rahmawati

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.