Pengaruh Corporate Governance, Karakter Eksekutif, dan Koneksi Politik terhadap Tax Avoidance (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Periode 2016-2020)

Authors

  • Asfahanni Auliya Universitas Muhammadiyah Magelang
  • Barkah Susanto Universitas Muhammadiyah Magelang
  • Anissa Hakim Purwantini Universitas Muhammadiyah Magelang

Keywords:

Komisaris Independen, Kualitas Audit, Karakter Eksekutif, Koneksi Politik, Tax Avoidance

Abstract

Tax avoidance merupakan praktik penghindaran pajak yang dapat dilakukan oleh wajib pajak badan maupun pribadi dan merupakan penghindaran pajak yang dilegalkan guna tujuan tertentu seperti memaksimalkan laba. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor - faktor yang memengaruhi tindakan tax avoidance yaitu corporate governance dengan indikator penilaian komisaris independen dan kualitas audit serta faktor karakter eksekutif dan koneksi politik. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahan manufaktur yang terdaftar di BEI pada tahun 2016 – 2020. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling dan memperoleh sampel sebanyak 15 perusahaan. pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa komisaris independen, kualitas audit, dan koneksi politik tidak berpengaruh terhadap tax avoidance. Variabel karakter eksekutif berpengaruh positif terhadap tax avoidance.

References

Adityamurti, E., & Ghozali, I. (2017). Pengaruh Penghindaran Pajak dan Biaya Agensi
terhadap Nilai Perusahaan. Diponegoro Journal of Accounting, 6(3), 124–135.
Afriyanti, S. A., Sugiarti, & Hariyanti, W. (2019). Pengaruh Karakter Eksekutif dan
Dimensi Tata Kelola Perusahaan terhadap Penghindaran Pajak. Journal of Islamic
Finance and Accounting, 2(1), 1–13.
Alviyani, K., Surya, R., & Rofika, R. (2016). Pengaruh Corporate Governance, Karakter
Eksekutif, Ukuran Perusahaan, Dan Leverage Terhadap Penghindaran Pajak (Tax
Avoidance) (Studi Pada Perusahaan Pertanian Dan Pertambangan Yang Terdaftar Di
Bei Tahun 2011-2014). Jurnal Online Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Riau,
3(1), 2540–2554.
Amin, K., & Suyono, N. A. (2020). Pengaruh Corporate Governance Terhadap Tax
Avoidance (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di BEI
Periode 2016 sampai 2018). Journal of Economic, Business and Engineering (JEBE),
1(2), 248–259.
Ariyani, P., Lestari, S., Pratomo, D., & Asalam, A. G. (2019). Pengaruh Koneksi Politik dan
Capital Intensity Terhadap Agresivitas Pajak. Jurnal ASET (Akuntansi Riset), 11(1),
41–54. https://doi.org/10.17509/jaset.v11i1.15772
Asadanie, N. K., & Venusita, L. (2020). Pengaruh Koneksi Politik terhadap Penghindaran
Pajak. Jurnal Akuntasi, 4(1), 14–21.
Butje, S., & Tjondro, E. (2014). Pengaruh Karakteristik Eksekutif dan Koneksi Politik
Terhadap Tax Avoidance. Tax & Accounting Review, 4(1), 1–9.
Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS 25 (9th ed.).
Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Hadiprajitno, P. B. (2014). Pengaruh Mekanisme Tata Kelola Perusahaan Dan Struktur
Kepemilikan Terhadap Agency Cost (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur
yang Terdaftar di BEI Tahun 2010-2012). Diponegoro Journal of Accounting, 3(2),
669–681.
Khairunisa, K., Hapsari, D. W., & Aminah, W. (2017). Kualitas Audit, Corporate Social
Responsibility, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Tax Avoidance. Jurnal Riset
Akuntansi Kontemporer, 9(1), 39–46. https://doi.org/10.23969/jrak.v9i1.366
Maidina, L. P., & Wati, L. N. (2020). Pengaruh Koneksi Politik, Good Corporate
Governance Dan Kinerja Keuangan Terhadap Tax Avoidance. Jurnal Akuntansi, 9(2),
118–131. https://doi.org/10.37932/ja.v9i2.95
Nugraha, M. I. (2019). Peran Leverage Sebagai Pemediasi Pengaruh Karakter Eksekutif , Kompensasi Eksekutif , Capital. 0832(2), 301–324.
Pajak, D. J. (2020). Apbn kita. 1–82.
Pratomo, D., & Risa Aulia Rana. (2021). Pengaruh Kepemilikan Institusional, Komisaris
Independen Dan Komite Audit Terhadap Penghindaran Pajak. JAK (Jurnal
Akuntansi) Kajian Ilmiah Akuntansi, 8(1), 91–103.
https://doi.org/10.30656/jak.v8i1.2487
Pujilestari, R., & Winedar, M. (2018). Pengaruh Karakter Eksekutif, Ukuran Perusahaan,
Kualitas Audit, dan Komite Audit Terhadap Tax Avoidance. Jurnal Akuntansi Dan
Auditing, 15(2), 204–220.
Saputra, A. D. (2018). Pengaruh Insentif Eksekutif, Corporate Risk, Corporate Governance
dan Konservatisme Akuntansi terhadap Tax avoidance (Studi Empiris pada
Perusahaan Pertambangan yang listing di BEI Tahun 2012-2017).
Sari, K., & Somoprawiro, R. M. (2020). Pengaruh Corporate Governance, Koneksi Politik
dan Profitabilitas Terhadap Potensi Tax Avoidance. Jurnal Akuntansi, 9(1), 90–103.
https://doi.org/10.37932/ja.v9i1.78
Sugiyarti, S. M. P. L. (2017). Pengaruh Intensitas Aset Tetap, Pertumbuhan Penjualan
Dan Koneksi Politik Terhadap Tax Avoidance (Studi Kasus Pada Perusahaan
Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012–2016). Jurnal Riset
Akuntansi Dan Keuangan, 5(3), 1625–1642. https://doi.org/10.17509/jrak.v5i3.9225
Sulistiana, I., Fachri, S., & Mubarok, M. S. (2021). Pengaruh Profitabilitas dan Corporate
Governance Terhadap Tax Avoidance Pada Perusahaan BUMN Yang Terdaftar Di
Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2018. 21(2), 333–339.
Wijayanti, A., & Masitoh, E. (2018). Pengaruh Corporate Governance Terhadap Tax
Avoidance ( Perusahaan Pertambangan yang terdaftar di BEI ). 3(1), 322–340.

Downloads

Published

2021-12-08

How to Cite

Auliya, A., Susanto, B., & Purwantini, A. H. (2021). Pengaruh Corporate Governance, Karakter Eksekutif, dan Koneksi Politik terhadap Tax Avoidance (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Periode 2016-2020). Prosiding University Research Colloquium, 295–304. Retrieved from https://repository.urecol.org/index.php/proceeding/article/view/1694