OPTIMALISASI GJDJ (GERAKAN JAMA’AH DAKWAH JAMA’AH) DALAM MENANAMKAN NILAI-NILAI 1 KEISLAMAN STUDI KASUS PADA KELOMPOK TAKLIM IBU-IBU AISYIYAH DI ADIPURO
Abstract
Agama Islam sebagai rahmat bagi seluruh alam menjadikan semua
ummat memiliki kewajiban dalam menyebarluaskannya. Upaya
penyebarluasan ini dilakukan pula oleh ibu-ibu Asiyiyah di Adipuro,
Berawal dari Kegelisahan tidak tersampaikannya nilai islam pada
para anggota menjadikan pimpinan Ranting berupaya dengan
menggunakan program GJDJ sebagai upaya mengoptimalkan
dakwah. Penulis mencoba untukmelakukan penelitia dengan jenus
kualitatif dengan cara mengobservasi, mewawancarai,dan
mendokumentasikan kegiatan pada ranting, dan didapati hasil bahwa
GJDJ dalam bentuk taklim senin sore ini ternyata menjadi satu solusi
terbaik karena selain memudahkan dalam mengontrol anggota,
taklim ini juga memudahkan anggota untuk memahami setiap nilai
yang disampaikan dengan seksama, kegiatan yang dilakukan rutin
mingguan menjadikan anggota yang mayoritas lansia lebih mudah
untuk mengingat setiap hafalan atau kajian-kajian yang disampaikan
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Nani Marfu’ah

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.