Studi Pendahuluan Pengembangan Media Konten Aplikasi Pocket Book of Physics Sebagai Media Pembelajaran Fisika MAN Kelas X Untuk Platform Android
Keywords:
Konten Aplikasi Pocket Book of PhysicsAbstract
Penelitian ini merupakan studi penelitian pendahuluan mengenai
deskripsi kemampuan awal peserta didik pada mata pelajaran Fisika
kelas X MAN Kutowinangun. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui
tingkat kemampuan awal peserta didik pada mata pelajaran
fisika. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif.
Penelitian ini dilakukan di MAN Kutowinangun. Subyek penelitian
adalah 29 orang peserta didik kelas X MIPA 1. Data diperoleh dari
hasil tes kemampuan awal peserta didik pada materi hakikat fisika dan
prosedur ilmiah serta pengukuran. Hasil tes dianalisis nilai secara
kuantitatif dan membuat interpretasi hasil deskripsi sesuai dengan
permasalahan serta membuat kesimpulan. Hasil dari penelitian ini
ditemukan bahwa kemampuan awal peserta didik pada indikator
kemampuan awal peserta didik sebanyak 51%, motivasi sebanyak
50%, menyusun alternatif pemecahan masalah sebanyak 75%,
membuat kesimpulan sebanyak 70%.. Penelitian pendahuluan ini akan
dilanjutkan ke penelitian selanjutnya untuk mengetahui kelayakan
media pembelajaran berbasis android dengan mengunakan konten
aplikasi pocket book.
References
Sudjana, Nana. 2009. Penelitian Pendidikan dan Penilaian Pendidikan. Bandung : Sinar Baru
Algensi.
Buku:
Sudjana, Nana. 2009. Penelitian Pendidikan dan Penilaian Pendidikan. Bandung : Sinar Baru
Algensi.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2018 Khikmah Komariyah Larasyati, Siska Desy Fatmaryanti, Yusro Al Hakim

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.