Sindiran dalam Meme di Instagram @banggaber sebagai Potret Kehidupan Masyarakat Indonesia

Authors

  • Putri Nurhidayati Universitas Muhammadiyah Surakarta
  • Nabila Alfiarini Mutiara Primasti Universitas Muhammadiyah Surakarta
  • Eko Purnomo Universitas Muhammadiyah Surakarta
  • Laili Etika Rahmawati Universitas Muhammadiyah Surakarta
  • Sri Waljinah Universitas Muhammadiyah Surakarta

Keywords:

Sosial Media

Abstract

Media sosial belakangan ini menjadi sangat digandrungi oleh semua
kalangan, tidak terlebih anak muda yang menuangkan kreatifitasnya
dalam bentuk meme. Karakteristik media sosial yang bersifat maya
sering menghasilkan fenomena yang booming di kalangan
penggunanya bahkan khalayak luas. Peneliti tertarik untuk
membahas fenomena meme dalam media sosial Instagram. Penelitian
ini bertujuan untuk mengetahui maksud dari analisis tingkat bahasa
dan bentuk peranggapan dalam analisis tingkat bahasa pada setiap
meme. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode
penelitian deskriptif ysng bertujuan memberikan atau menjabarkan
suatu keadaan atau fenomena yang terjadi pada saat ini. 26 data
gambar meme di instagram @banggaber terdapat deiksis kinestik 1,
deiksis sosial 2, deiksis orang 1, deiksis tempat 1, presuposisi faktual
3, presuposisi struktural 1. Pemilik akun instagram @banggaber
mengkritik maupun memberikan sindiran kepada masyarkat tidak
terkecuali untuk pemerintahan Indonesia.

References

Allifiansyah, Sandy.2016. ”Kaum Muda,
Meme, dan Demokrasi Digital di
Indonesia”. Jurnal Ilmu
Komunikasi.Vol. 13, No. 2,
Desember 2016: 151-164
Diah Wijayanti, Kenfitria. “Meta Pesan
Dalam Perspektif Meme”.Universitas
Sebelas Maret.Seminar Nasional

Prasasti II “Kajian Pragmatik dalam
Berbagai Bidang”
Juditha, Christiany.2015. ”Meme di Media
Sosial: Analisis Semiotik Meme Haji
Lulung”. Jurnal Pekommas. Vol. 18,
No. 2, Agustus 2015: 105-116
Marta, Rustono Marta, Denise Monica
William Monica William.2016.
”Studi Terpaan Media Pemasaran
Melalui Posting Instagram Terhadap
Ekuitas Merek Pelanggan Sumoboo”.
Jurnal Komunikasi.Vol, 08, No, 01
Nasrullah, Rulli.2016. ”Meme dan Islam:
Simulakra Bahasa Agama di Media
Sosial”. Jurnal Akademik.Vol, 10,
No, 1
Nugraha Aditya, Ratih Hasanah Sudrajat,
Berlian Primadani Satria Putri.2015.
”Fenomena Meme Di Media Sosial:
Studi Etnografi Virtual Posting
Meme Pada Pengguna Media Sosial
Instagram”. Jurnal Sosioteknologi.
Vol. 14, No 3, Desember 2015
Pahrun, Rendy Wadipalapa.2015. “Meme
Culture & Komedi-Satire Politik:
Kontestasi Pemilihan Presiden dalam
Media Baru”. Jurnal Ilmu
Komunikasi.Vol, 12, No, 01
Pratiwi, Nani, Nola Pritanova.2017.
”Pengaruh Literasi Digital Terhadap
Psikologis Anak dan Remaja”.
Jurnal STKIP Siliwangi. Vol. 06,
No.01
Pusanti, Rosa Redia, Haryanto.2015.
“Representasi Kritik dalam Meme
Politik (Studi Semiotika Meme
Politik dalam Masa Pemilu 2014
pada jejaring sosial path” sebagai
Media Kritik di Era Siber)”. Jurnal
Komunikasi.Vol.1 edisi 2015
Sulianta, Feri.2015. Keajaiban Sosial
Media.Jakarta: PT Elex Media
Komputindo
Yule, George. 2015. Kajian Bahasa (edisi
terjemahan oleh Astry Fajria).
Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Downloads

Published

2019-10-21

How to Cite

Nurhidayati, P., Mutiara Primasti, N. A., Purnomo, E., Rahmawati, L. E., & Waljinah, S. (2019). Sindiran dalam Meme di Instagram @banggaber sebagai Potret Kehidupan Masyarakat Indonesia. Prosiding University Research Colloquium, 128–132. Retrieved from https://repository.urecol.org/index.php/proceeding/article/view/652