KEJADIAN PRE EKLAMSIA PADA PERSALINAN BERDASARKAN FAKTOR USIA IBU PREECLAMPSIA DURING LABOR BASED MOTHER'S AGE

Authors

  • Ika Tristanti
  • Dewi Hartinah
  • Suciatun Suciatun

Keywords:

usia, pre eklamsia, bersalin

Abstract

Preeklampsia merupakan kondisi yang ditandai dengan peningkatan tekanan darah , udem dan proteinuria. Komplikasi pada ibu yaitu terjadi dengan kejang (eklampsia) dan gagal organ ganda, pada janin dapat terjadi gangguan pertumbuhan dan abrapsio plasenta.Pre eklamsia dapat terjadi sejak masa kehamilan, bersalin sampai dengan masa nifas.  Faktor usia dianggap sebagai salah satu penyebab terjadinya Pre eklamsia. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara faktor usia ibu dengan kejadian pre eklamsia pada masa bersalin. Penelitian ini bersifat korelasional dengan pendekatan cross sectional. Data yang digunakan adalah data sekunder dari rekam medis RS Permata Bunda. Data yang diambil adalah data usia ibu bersalin dan kejadian pre eklamsia pada bulan September, Oktober dan November tahun 2017. Populasi sejumlah 114 orang. Jumlah sampel adalah 89 orang. Teknik pengambilan sampel yaitu Simple  random sampling . Variabel bebas yaitu usia ibu. Variabel terikat yaitu kejadian pre eklamsia. Instrumen penelitian berupa ceklist. Analisis data menggunakan uji Chi Square.Hasil penelitian yaitu usia responden di RS Permata Bunda Purwodadi sebagian besar tidak berisiko (20-35 tahun) sejumlah 54 (60,7%). Kejadian pre eklamsia di RS Permata Bunda Purwodadi sebagian besar pre eklamsia berat sejumlah 50 (56,2%).  Terdapat hubungan usia responden dengan kejadian pre eklamsia di RS Permata Bunda Purwodadi (p=0,001).

 

References

Asrinah. 2010. Asuhan Kebidanan Masa Kehamilan.Yogyakarta: Graha Ilmu.
Bandiyah. 2010. Kehamilan Persalainan Gangguan Kehamilan. Yogjakarta: Nuha Medika.
Billington dan Stevenson. 2010. Kegawatan dalam kehamilan-persalinan. Jakarta: EGC
Bobak. 2010. Buku Ajar Keperawatan Maternitas. Jakarta: EGC.
Budiarto. 2012. Biostatistik untuk kedokteran dan kesehatan masyarakat. Jakarta: EGC.
Chapman. 2009. Asuhan Kebidanan Persalinan & Kelahiran. Jakarta: EGC
Cuningham. 2009. Obstetri Williams. Jakarta: EGC.
Destiana (2010), menambahkan upaya untuk mencegah preeklampsia
Dinkes Grobogan. 2015. Profil Kesehatan Kabupaten Grobogan. DKK Kabupaten Grobogan.
Dinkes Jateng, 2012. Profil Kesehatan Provinsi Jawa Tengah Tahun 2012.
Faenkel dan Wallen, 2008. How to Design and Evaluate Research in Education, ed. 7. Avenue of Americas, New York : Mc Graw Hill Companie, Inc.
Hanifa. 2009. Ilmu Kebidanan. Jakarta: Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo.
Hidayat. 2011. Metode penelitian keperawatan dan teknik analisis data. Jakarta: Salemba Madika.
Hinda Novianti (2016) dengan judul “Pengaruh usia dan paritas terhadap kejadian pre eklampsia di RSUD Sidoarjo
Hinda Novianti (2016). Pengaruh usia dan paritas terhadap kejadian pre eklampsia di RSUD Sidoarjo
Indiarti. 2009. Panduan Lengkap Kehamilan, Persalinan,dan Perawatan Bayi. Yogyakarta: Diglossia Media.
Kemenkes, 2014. Mother Days, Infodatin. Jakarta: Kemenkes RI.
Kuni Lafifah. 2014. Hubungan usia ibu dengan kejadian preeklamsia di wilayah kerja Puskesmas Kapongan Kabupaten Situbondo
Maryunani. 2012. Asuhan kegawatdaruratan. Jakarta : Trans Info Media Medis.
Notoatmodjo. 2012. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta : Rineka Cipta
Novida Hidayati. 2012. Hubungan umur dan paritas dengan kejadian preeklamsia pada ibu hamil di Puskesmas Bangetayu Kota Semarang. Diunduh dari https://www.journal.unusa.ac.id/index.php/jhs/article /download/ 80/72 Tanggal 15 Juni 2017
Nursalam. 2010. Konsep dan Penerapan Metodologi Penelitian Ilmu Kesehatan. Jakarta: Salemba Medika.
Prawirohardjo. 2009. Pelayanan Kesehatan Maternal dan Neonatal. Jakarta: YBPSP.
Rohani,et al. 2011. Asuhan Kebidanan Pada Masa Persalinan. Jogjakarta ; Mitra Cendikia Offset.
Royston. 2007. Pencegahan Kematian Ibu Hamil. Jakarta: Biana Rupa Aksara.
Rozikan, 2007. Faktor-Faktor Risiko Terjadinya Preeklamsia Berat di Rumah Sakit DR. H. Soewondo Kendal. Semarang, Universitas Diponegoro.
Rukiyah. 2009. Asuhan Kebidanan IV (Patologi Kebidanan). Jakarta: Trans Info Media.
Saifuddin. 2007. Buku Acuan Nasional Pelayanan Kesehatan Maternal dan Neonatal. Jakarta: Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo Sarwono.
Sopiyudin. 2013. Statistik Untuk Kedokteran dan Kesehatan. Jakarta: Salemba Medika.
Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif. Bandung: Alfabeta.
Sutrisno Hadi. 2010. Metodologi Research. Yogyakarta : Andi.
Wibisono dan Dewi. 2009. Solusi Sehat Seputar Kehamilan. Jakarta : Argo Media Pustaka.
Wiknjosastro. 2009. Paket Pelatihan Pelayanan Obstetri dan Neonatal Emergensi Komprehensif (PONEK) Asuhan Obstetri Esensial. Jakarta: JNPK-KR.

Downloads

Published

2019-01-21

How to Cite

Tristanti, I., Hartinah, D., & Suciatun, S. (2019). KEJADIAN PRE EKLAMSIA PADA PERSALINAN BERDASARKAN FAKTOR USIA IBU PREECLAMPSIA DURING LABOR BASED MOTHER’S AGE. Prosiding University Research Colloquium, 117–123. Retrieved from https://repository.urecol.org/index.php/proceeding/article/view/308