Inisiasi Menyusu Dini Dan Pijat Oksitosin Untuk Mempercepat Involusi Uterus Pada Ibu Postpartum

Authors

  • K Kusumastuti STIKes Muhammadiyah Gombong
  • Adinda Putri Sari Dewi STIKes Muhammadiyah Gombong
  • Dian Noviani STIKes Muhammadiyah Gombong

Keywords:

Involusi Uterus, Inisiasi menyusu dini, Pijat Oksitosin

Abstract

Latar Belakang, Sebanyak 99% kematian ibu diakibatkan masalah kehamilan, persalinan dan nifas yang terjadi di negara-negara berkembang. WHO menyatakan secara global, AKI disebabkan oleh karena komplikasi perdarahan selama masa kehamilan dan setelah persalinan. Perdarahan sering kali terjadi karena kontraksi uterus lembek (sub involusi uterus). Upaya yang dilakukan untuk mengurangi perdarahan tersebut dapat dilakukan dengan Inisiasi Menyusu Dini dan Pijat Oksitosin untuk mempercepat involusi uterus. Tujuan Penelitian, Mengetahui Tinggi Fundus Uteri setelah dilakukan Inisiasi Menyusu Dini dan Pijat Oksitosin. Metode Penelitian, Penelitian ini menggunakan desain deskriptif analatik dengan study kasus. Data diperoleh dari observasi dan studi kepustakaan. Responden terdapat 5 orang ibu nifas yang memenuhi kriteria inklusi. Instrumen yang digunakan adalah lembar observasi, alat tulis, kamera, metline untuk melakukan penilaian TFU/ Tinggi Fundus Uteri. Hasil Penelitian, Setelah dilakukan Inisiasi Menyusu Dini dan Pijat Oksitosin Didapatkan hasil dari responden dengan Tinggi Fundus Uteri yaitu 2 jari dibawah pusat menjadi 1 jari diatas symphisis (60%) dan 2 jari dibawah pusat menjadi tidak teraba (40%) Kesimpulan, Kombinasi inisiasi menyusu dini dan pijat oksitosin efektif untuk mempercepat involusi uterus.

References

[1] WHO,(2017). Materal Mortality:
Word Health Organization.
[2] Survey Data Demografi dan
Kesehatan Indonesia, (2019).
Kesejahteraan Ibu dan Anak. Jakarta :
SDKI.
[3] Dinkes, Jateng. (2016). Profil
Kesehatan Provinsi Jawa Tengah
Tahun 2017. Semarang : Dinkes Prov
Jateng.
[4] Dinkes, Kebumen . (2018). Profil
Kesehatan Kabupaten Kebumen Tahun
2013. Kebumen : Dinkes Keb.
[5] Depkes RI, (2011). Buku Pedoman
Pengenalan Tanda Bahaya pada
Kehamilan, Persalinan, dan Nifas.
Jakarta : Direktorat Jendral
Pembangunan Masyarakat Desa.
[6] Saleha, (2009). Asuhan Kebidanan
pada masa Nifas. Jakarta: Salemba
Medika.
[7] Sujiyantini dkk, (2010). Asuhan Ibu
Nifas Askeb III. Jakarta: Cyrillius
Publisher
[8] Anggi, (2010). Pengaruh Inisiasi
Menyusu Dini Dengan Penurunan
Tinggi Fundus Uteri Pada Ibu Nifas
Hari Pertama Di BPS Tri
Murdaningsih Pasuruan. Poltekkes
Kemenkes Tanjung Karang : Journal
Keperawatan, Volume XI No 1
[9] Hamrani, S. (2014). Pengaruh Pijat
Oksitosin Terhadap Involusi Uterus
Pada Ibu Post Partum yang
mengalami persalinan lama di Rumah
Sakit Wilayah Kabupaten Klaten.
Depok : FKUI
[10] Khairani, Leli. (2012). Pengaruh Pijat
Oksitosin terhadap Involusi Uterus
pada Ibu Post Partum.
http://journal.unpad.ac.id/ejournal/artic
le/view/787/833 . diakes pada tanggal
11 Februari 2020
[11] Rullayani dkk,(2016).Pengaruh Pijat
Oksitosin Terhadap Involusi Uterus
Pada Ibu Post Partum. Jakarta :
Journal Kesehatan.
[12] Sarli dkk,(2015). Pengaruh
Perbedaan Kadar Oksitosin Melalui
Pemijatan Oksitosin Terhadap Jumlah
Perdarahan Pada Ibu 2 jam Post
Partum. Palembang: Journal
Kesehatan Andalas
[13] Notoatmodjo. (2010). Metodologi
Penelitian Kesehatan. Jakarta : Rineka
Cipta
[14] Sugiyono, (2009). Metode Penelitian
dan Pendidikan Kuantitatif, Kualitatif,
dan R&D. Bandung : Alfabeta
[15] Noor, Juliansyah. (2012). Metodologi
Penelitian. Jakarta : Kencana Prenada
Media Group.
[16] Kautsar, Ratna. (2011). Hubungan
Mobilisasi Dini dengan Involusi Uteri
pada Ibu Nifas.http://www.stikesinsan-
seagung-ac.id/wpcontent/
uploads/2012/04/inkes-vol-3-
no-1.pdf. diakses pada tanggal 6 juli
2020-07-11
[17] Dorland WA, Newman.(2010).Kamus
Kedokteran Dorlan Edisi 31. Jakarta :
EGC.
[18] Bobak, Lowdermilk, Jense. (2012).
Buku Ajar Keperawatan Maternitas.
Jakarta: EGC.
[19] Abdul Bari Saefudin. (2012).
Pelayanan Kesehatan Maternal dan
Neonatal. Jakarta : Yayasan Bina
Pustaka Sarwono Prawirohardjo.
[20] Nelwantari, Helpi. (2013). Pengaruh
Inisiasi Menyusu Dini terhadap
Involusi Ibu Bersalin di BPS Kota
Padang. Padang: KTI.
[21] Walyani. Elisabeth Siwi. (2015).
Asuhan Kebidanan Masa Nifas dan
Menyusui. Yogyakarta : Pustaka Baru
Pres

Downloads

Published

2021-05-27

How to Cite

Kusumastuti, K., Dewi, A. P. S., & Noviani, D. (2021). Inisiasi Menyusu Dini Dan Pijat Oksitosin Untuk Mempercepat Involusi Uterus Pada Ibu Postpartum. Prosiding University Research Colloquium, 928–934. Retrieved from https://repository.urecol.org/index.php/proceeding/article/view/1501