JUS BUAH STROBERI UNTUK MENINGKATKAN KADAR HB PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DENGAN ANEMIA

Authors

  • Eti Sulastri STIKes Muhammadiyah Gombong
  • Finanda Arini STIKes Muhammadiyah Gombong

Keywords:

Jus Stroberi, kehamilan, Anemia, HB

Abstract

Kematian ibu lebih banyak disebabkan karena terjadinya perdarahan. Salah Satu fakor penyebab dari AKI yaitu ada pada wanita yang menderita anemia Menurut WHO, 2015 Angka kejadian anemia di dunia tahun 2011 pada wanita hamil 38,2%, Prevalensi kejadian anemia di Jawa Tengah pada tahun 2013 mencapai 57,1% (DinkesJateng,2014). Dampak anemia pada Ibu hamil dapat menyebabkan peredaran antepartum dan postpartum, upaya untuk meningkatkan kadar Kb pada ibu hamil dengan mengkonsumsi buah stroberi. Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh konsumsi jus stroberi terhadap peningkatan kadar HB pada ibu hamil dengan anemia. Metode Penelitian menggunakan one group pretest dan post test, Teknik Pengambilan sampel menggunakan consecutive sampling dengan jumlah responden 30 responden. Analisis yang digunakan adalah paired T test. Hasil penelitian terdapat peningkatan kadar HB pada Ibu hamil antara pretest dan posttest dengan p value < 0,05. Kesimpulan dari penelitian adanya peningkatan kadar HB pada ibu hamil anemia dengan diberikan jus Stroberi.

References

[1] Adawiyani,R 2013. Pengaruh
Pemberian BOOKLET Anemia
Terhadap Pengetahuan, Kepatuhan
Minum Tablet Tambah Darah dan
Kadar Hemoglobin Ibu Hamil di Unit
Rawat Jalan Rumkital Dr. Ramelan
Surabaya. Surabaya : Jurnal Ilmiah
google cendekia.
http://mediainfo.sourceforge.net,
(diakses 27 januari 2014).
[2] Departemen Kesehatan RI, 2010.
Profil Kesehatan Indonesia. Jakarta:
Departemen Kesehatan RI
[3] Dinas kesehatan provinsi jawa
tengah.2012.Buku Profil Kesehatan
Kabupaten Jawa Tengah tahun
2012.Semarang : Dinas Kesehatan
[4] Dinas Kesehatan Kabupaten
Kebumen. 2015. Profil Kesehatan Kabupaten Kebumen Tahun 2015.
Kebumen: Dinas Kesehatan
Kabupaten Kebumen
[5] Jumirah. 1999. Anemia Ibu hamil dan
Faktor-faktor yang Mempengaruhi
Serta Dampaknya pada Berat Bayi
Lahir di Kecamatan Medan
Tuntungan Kotamadya Medan.
LaporanPenelitian : Medan.
[6] Siswi Wulandari dan Ajunnisa 2016.
The Effect Of Consumption
Strawberry Juice Against Level Of
Haemoglobin In Third Trimester Of
Pregnant Woman.. Belitung Nursing
Journal
[7] Widyaningsih A, et al. 2017. Effect Of
Consuming Red Dragon Fruit
(HylocereusCostaricensis) Juice On
The Levels Of Hemoglobinand
Erythrocyte Among Pregnant Women:
Belitung Nursing Journal, 3, 255-264.
[8] World Health Organization.The
Global Prevalence Of Anaemia In
2011. Geneva: World Health
Organization, 2015.

Downloads

Published

2021-05-27

How to Cite

Sulastri, E., & Arini, F. (2021). JUS BUAH STROBERI UNTUK MENINGKATKAN KADAR HB PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DENGAN ANEMIA. Prosiding University Research Colloquium, 912–915. Retrieved from https://repository.urecol.org/index.php/proceeding/article/view/1498